Apakah kau masih ingat pertemuan pertama kita?
Di tempat itu
Di keramaian itu
Di sore hari itu
Dengan senyuman tulusmu
Dengan sapaan hangatmu
Tak pernah kubayangkan
Tak pernah kupikirkan
Kau kan menemaniku
Melewati hari-hariku
Dan membuatku tahu
Apakah cinta itu...
Di tempat itu
Di keramaian itu
Di sore hari itu
Dengan senyuman tulusmu
Dengan sapaan hangatmu
Tak pernah kubayangkan
Tak pernah kupikirkan
Kau kan menemaniku
Melewati hari-hariku
Dan membuatku tahu
Apakah cinta itu...
Comments
Post a Comment